FMI 2019 Conference

Entrepreneurial dan Manajemen Strategik Bisnis Terhadap Kinerja Usaha Kecil dan Menengah Di Kota Makassar
Syamsuri Rahim, Mursalim Umar Gani, Ilham Labbase, Moh Zulkifli Murfat

Universitas Muslim Indonesia

Syamsuri.rahim[at]umi.ac.id
mursalim.umargani[at]umi.ac.id
ilham.labbase[at]umi.ac.id
mohzulkifli.murfat[at]umi.ac.id


Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perilaku kewirauasahaan dan manajemen strategik bisnis terhadap kinerja bisnis usaha kecil dan menengah (UKM) di Kota Makassar. Penelitian ini mengujian kemampuan kinerja bisnis UKM yang menjadi pendorong pertumbuhan ekonomi daerah di Kota Makassar. Sampel penelitian adalah UKM dengan jumlah 172 usaha, dengan metode penentuan sampel adalah menggunakan random sampling. Model pengujian yaitu menggungkan model regresi berganda. Hasil penguji menunjukkan bahwa perilaku kewirausahaan (entrepreneurial) berpengaruh terhadap kinerja usaha UKM dan manajemen strategik bisnis berpengaruh terhadap kinerja bisnis UKM. Temuan ini menjelaskan bahwa untuk meningkatkan kinerja bisnis UKM dibutuhkan dorongan terhadap perilaku kewirausahaan dan manajemen strategik bisnis UKM. Kemampuam UKM untuk meningkatkan inovasi produk, risk taking, dan strategik pembaharuan sebagai wujud kemampuan kewirausahaan yang dimiliki oleh pelaku UKM. Manajemen strategik bisnis UKM dakam ditingkat melalui strategi pemamtauan, kemampuan mengembangkan perencanaan yang fleksibel, perencanaan yang terukur, dan perencanaan yang dapat mengendalikan keuangan dan strategi usaha

Keywords: entreprenurial, manajemen strategik, kinerja perencanaan

Topic: Manajemen Strategi

Link: https://ifory.id/abstract-plain/q6EgxJDrTazv

Web Format | Corresponding Author (Moh Zulkifli Murfat)