Indonesia Conference Directory


<< Back

Analisis Experiential Marketing ( sense, feel, think, act dan relate ) terhadap Keputusan Pembelian J.CO di kota Bandung
Sekar, Heppy

STIE Ekuitas


Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Experiential Marketing terhadap keputusan pembelian pada J.CO Buah Batu Bandung. Objek yang menjadi penelitian dalam skripsi ini adalah Experiential Marketing dan Keputusan Pembelian, sedangkan subjek penelitian ini adalah konsumen yang pernah berkunjung pada gerai J.CO Buah Batu Bandung. Ukuran sampel 100 responden menggunakan pendekatan rumus Isac Michael. Data di analisis dengan statistik regresi berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa persepsi mengenai experiential marketing dan keputusan pembelian konsumen J.CO Buah Batu Bandung cukup baik. Pengujian pengaruh menunjukan bahwa baik secara simultan ataupun parsial variabel experiential marketing (sub variabel sense, feel, think, act dan relate) berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian

Keywords: experiential marketing, purchase decision

Topic: Manajemen Pemasaran

Link: https://ifory.id/abstract/JbMTV8eZXDcC

Conference: Forum Manajemen Indonesia 11 Samarinda (FMI 2019)

Plain Format | Corresponding Author (Heppy Agustiana Vidyastuti)

Featured Events

<< Swipe >>
<< Swipe >>

Embed Logo

If your conference is listed in our system, please put our logo somewhere in your website. Simply copy-paste the HTML code below to your website (ask your web admin):

<a target="_blank" href="https://ifory.id"><img src="https://ifory.id/ifory.png" title="Ifory - Indonesia Conference Directory" width="150" height="" border="0"></a>

Site Stats