Indonesia Conference Directory


<< Back

Rancang bangun otomasi kran fluida cair menggunakan sensor level tipe kapasitif berbasis Arduino
Lisa Yihaa Roodiyah (a), Suci Khairani (a), Zeniar Rossa Pratiwi (a), Hendro (a*)

a) Institut Teknologi Bandung
*hendro[at]fi.itb.ac.id


Abstract

Dirancang sebuah bangun sistem yang dapat menghasilkan otomasi kran fluida cair pada ketinggian fluida cair tertentu. Parameter ketinggian fluida cair diperoleh menggunakan sensor level tipe kapasitif dimana fluida cair dan udara berperan sebagai bahan dielektriknya. Perubahan kapasitansi yang sebanding dengan perubahan level fluida menjadi parameter pengukuran. Berdasarkan data tersebut maka dapat dibangun sistem otomasi kran fluida cair untuk mengendalikan level fluida cair. Pada ketinggian fluida tertentu akan diatur otomasi kran air sebagai aplikasi sifat kapasitif sensor menggunakan mikrokontroler arduino.

Keywords: sensor kapasitif, arduino, ketinggian fluida, sistem otomasi

Topic: Physics

Link: https://ifory.id/abstract/M8gnADtFGbmW

Conference: Seminar Kontribusi Fisika (SKF 2015)

Plain Format | Corresponding Author (Suci Khairani)

Featured Events

<< Swipe >>
<< Swipe >>

Embed Logo

If your conference is listed in our system, please put our logo somewhere in your website. Simply copy-paste the HTML code below to your website (ask your web admin):

<a target="_blank" href="https://ifory.id"><img src="https://ifory.id/ifory.png" title="Ifory - Indonesia Conference Directory" width="150" height="" border="0"></a>

Site Stats