Indonesia Conference Directory


<< Back

Perilaku Kewirausahaan Terhadap Perspektif Kinerja Usaha Pedagang Pasar Tradisional
Endang Sungkawati, Ratnawati, Claudia Anita Soeleiman

Universitas Wisnuwardhana Malang


Abstract

Salah satu faktor pendukung dalam membangun suatu usaha, yang dibutuhkan adalah sebuah modal usaha, salah satunya adalah skill. Sebagai seorang pedagang di pasar tradisional, mereka juga membutuhkan skill agar bisa tetap eksis dalam usahanya. Kewirausahaan merupakan salah satu skill yang harus dimiliki oleh pedagang pasar tradisional. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui perilaku kewirausahaan seorang pedagang di pasar tradisional dalam perspektif kinerja usaha. Metode penelitian didekati dengan metode kualitatif, dengan wawancara sebagai cara untuk mengumpulkan data. Berdasarkan analisis, perilaku kewirausahaan pedagang pasar tradisional dalam memandang prespektif kinerja usaha adalah kemampuan mengambil resiko, kreatif, inovasi, dan membaca peluang.

Keywords: perilaku kewirausahaan, pedagang pasar tradisional, prespektif kinerja usaha

Topic: Kewirausahaan Dan Inovasi Bisnis

Link: https://ifory.id/abstract/YJ8CRM2XxuKw

Conference: Forum Manajemen Indonesia 11 Samarinda (FMI 2019)

Plain Format | Corresponding Author (Endang Sungkawati Sungkawati)

Featured Events

<< Swipe >>
<< Swipe >>

Embed Logo

If your conference is listed in our system, please put our logo somewhere in your website. Simply copy-paste the HTML code below to your website (ask your web admin):

<a target="_blank" href="https://ifory.id"><img src="https://ifory.id/ifory.png" title="Ifory - Indonesia Conference Directory" width="150" height="" border="0"></a>

Site Stats