Indonesia Conference Directory


<< Back

RESISTIVITAS MEMANJANG BATANG PISANG SEBAGAI RANGKAIAN RESISTOR SERI
Yunus Pebriyanto, K.G.S. Dahlan, A.D. Garnadi, S.Nurdiati

INSTITUT PERTANIAN BOGOR


Abstract

Teknik resistivitas menggunakan elektroda sabuk/cincin digunakan untuk mendapatkan diagnostik memanjang batang pisang. Dengan memodelkan variasi resistivitas memanjang dari batang sebagai satu rangkaian resistor seri, dilakukan pengukuran dengan pola Wenner. Dengan menganggap bahwa setiap pengukuran, sifat resistivitas memanjang batang selalu konstan, akan diperoleh sifat resistivitas penggal demi penggal sepanjang batang. Dari variasi resistivitas ini, dapat disimpulkan posisi anomali secara memanjang di dalam batang pisang.

Keywords: Resistivitas. Batang Pisang, Elektroda Cincin, dan Konfigurasi Wenner.

Topic: Physics

Link: https://ifory.id/abstract/jCrq437HWRBE

Conference: Seminar Kontribusi Fisika (SKF 2015)

Plain Format | Corresponding Author (YUNUS PEBRIYANTO)

Featured Events

<< Swipe >>
<< Swipe >>

Embed Logo

If your conference is listed in our system, please put our logo somewhere in your website. Simply copy-paste the HTML code below to your website (ask your web admin):

<a target="_blank" href="https://ifory.id"><img src="https://ifory.id/ifory.png" title="Ifory - Indonesia Conference Directory" width="150" height="" border="0"></a>

Site Stats