Indonesia Conference Directory


<< Back

Pendekatan Science Writing Heuristic (SWH) untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains Siswa SMA pada Materi Suhu dan Kalor
Muhamad Himni Muhaemin1, Neni Hermita2, Isah Ratnasih3, Parlindungan Sinaga1, Muslim1

1 Departemen Pendidikan Fisika, Universitas Pendidikan Indonesia
2 Program Studi PGSD, Universitas Riau, Pekanbaru, Indonesia
3 SMA Negeri 12 Bandung, Indonesia


Abstract

Pendekatan adalah salah satu hal penting untuk menunjang keberlangsungan proses pembelajaran fisika di kelas, terutama pada materi suhu dan kalor. Oleh karena itu, peneliti menerapkan simulasi Pendekatan Science Writing Heuristic dalam proses pembelajaran yang disajikan dalam bentuk Rencana Pelaksanaan Pembelajaran untuk siswa. Pendekatan Science Writing Heuristic berguna untuk meningkatkan kognitif siswa dalam pembelajaran. Proses pembelajran diukur melalui kuisioner yang diisi oleh siswa. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas X SMA yang belum mendapatkan materi suhu dan kalor sebelumnya. Instrumen tes yang digunakan ialah soal keterampilan proses sains sejumlah 18 butir berbentuk pilihan ganda yang telah di-judgment oleh para ahli. Hasil penelitian ini menunjukkan peningkaatan signifikan sebesar 50% berdasarkan skor pretest dan posttest pada kategori sedang setelah diberi perlakuan Pendekatan Science Writing Heuristic.

Keywords: Pendekatan Science Writing Heuristic; Lembar Kegiatan Siswa berbasis Science Writing Heuristic; keterampilan proses sains siswa; suhu dan kalor; kuisioner

Topic: Pembelajaran (EDU)

Link: https://ifory.id/abstract/G8jueLtUY2pN

Conference: Simposium Nasional Inovasi dan Pembelajaran Sains (SNIPS 2017)

Plain Format | Corresponding Author (Muhamad Himni Muhaemin)

Featured Events

<< Swipe >>
<< Swipe >>

Embed Logo

If your conference is listed in our system, please put our logo somewhere in your website. Simply copy-paste the HTML code below to your website (ask your web admin):

<a target="_blank" href="https://ifory.id"><img src="https://ifory.id/ifory.png" title="Ifory - Indonesia Conference Directory" width="150" height="" border="0"></a>

Site Stats