Indonesia Conference Directory


<< Back

Estimasi Sebaran Stress Sekitar Lubang Bor Bawah Permukaan
Desnia Ayu Karlyna (a*), Bagus Endar B.N (a,b)

a) Program Studi Fisika, Institut Teknologi Bandung
Jalan Ganesha 10, Bandung 40132, Indonesia
*desnia.ak[at]gmail.com
b) Rock Fluid Imaging Lab
Jalan Sukasenang Raya No. 2, Bandung 40124, Indonesia


Abstract

Studi mengenai estimasi sebaran stress di sekitar lubang bor pada eksplorasi minyak dan gas bumi menjadi hal utama untuk segi keamanan dan keselamatan pengeboran. Estimasi persebaran stress di sekitar lubang bor merupakan studi yang dilakukan untuk memperkirakan persebaran stress pada suatu keadaan di bawah permukaan bumi. Persebaran stress di bawah permukaan bumi dipengaruhi oleh stress yang ada di bawah permukaan bumi seperti in-situ principal stress dan tekanan pori. Dalam penelitian ini dilakukan perhitungan estimasi persebaran stress di sekitar lubang bor. Estimasi sebaran stress dilakukan dengan bantuan perangkat lunak MATLAB menggunakan pendekatan analitik dan pembuatan model numerik berdasarkan model Lekhnitskii- Amadei (L-A). Persebaran stress di sekitar lubang bor dipengaruhi oleh tekanan pori, tekanan pada sumur dan tekanan in-situ.

Keywords: Lubang bor; Tegangan horizontal; Tekanan Overburden; Tekanan Pori

Topic: Physics

Link: https://ifory.id/abstract/JCQ8VRmy4Bde

Conference: Seminar Kontribusi Fisika (SKF 2016)

Plain Format | Corresponding Author (Desnia Ayu Karlyna)

PDF (823 kB)

Featured Events

<< Swipe >>
<< Swipe >>

Embed Logo

If your conference is listed in our system, please put our logo somewhere in your website. Simply copy-paste the HTML code below to your website (ask your web admin):

<a target="_blank" href="https://ifory.id"><img src="https://ifory.id/ifory.png" title="Ifory - Indonesia Conference Directory" width="150" height="" border="0"></a>

Site Stats