Indonesia Conference Directory


<< Back

Rancang Bangun Sistem Pintu Air Sungai Terpadu Berbasis Internet of Thing untuk Antisipasi Banjir di Daerah Hulu
Ikeda Sandri M. T, Eko Satria, Mitra Djamal

Electronic and Instrumentation Laboratory
Physics Department
Institut Teknologi Bandung


Abstract

Dalam penelitian ini dirancang suatu sistem pintu air sungai terpadu yang terintegrasi berbasis IoT untuk antisipasi banjir. Dalam sistem ini kontrol dan instrumentasi digunakan untuk mengontrol bukaan pintu air dan untuk memindahkan aliran air ke sungai yang lain. Sensor yang digunakan adalah sensor level untuk mengetahui ketinggian air di pintu air. Aktuator yang digunakan adalah stepper yang digunakan untuk mengatur bukaan pintu air. Data yang didapat akan diproses oleh arduino yang juga berfungsi sebagai server untuk mengirim data ke internet. Data yang didapat dapat dilihat melalui gawai dan perintah dapat dikirimkan melalui gawai tersebut. Manfaat ke depan diharapkan dapat mengurangi banjir akibat volume air di sungai yang berlebihan.

Keywords: Banjir, Instrumentasi dan kontrol, IoT, Pintu air, Sungai

Topic: Fisika Instrumentasi

Link: https://ifory.id/abstract/b6HvghfcwDVU

Conference: Seminar Kontribusi Fisika (SKF 2017)

Plain Format | Corresponding Author (Ikeda Sandri Mutiara Tunggal)

Featured Events

<< Swipe >>
<< Swipe >>

Embed Logo

If your conference is listed in our system, please put our logo somewhere in your website. Simply copy-paste the HTML code below to your website (ask your web admin):

<a target="_blank" href="https://ifory.id"><img src="https://ifory.id/ifory.png" title="Ifory - Indonesia Conference Directory" width="150" height="" border="0"></a>

Site Stats