Indonesia Conference Directory


<< Back

Pengaruh Hidrasi pada Protein Komples Azurin menggunakan Metode Coarse-Grained dan Analisis Free Energy
Dian Fitrasari* dan Acep Purqon

Institut Teknologi Bandung


Abstract

Protein memegang peranan penting dalam metabolisme tubuh. Interaksi kompleks antara protein dan hidrasi akan banyak menghabiskan biaya komputasi khususnya untuk perhitungan all-atom. Metode coarse-grained merupakan salah satu solusi potensial yang dapat menyederhanakan perhitungan dan waktu komputasi. Penelitian ini menggunakan metode coarse-grained untuk menyelidiki pengaruh hidrasi, konformasi dan stabilitas. Penelitian ini, menggunakan protein kompleks azurin karena azurin merupakan salah satu protein yang memiliki stabilitas tinggi sehingga berpotensi dalam pengobatan kanker. Penelitian ini akan menganalisis sistem konformasi free-energy untuk menemukan strukstur stabil yang memungkinkan.

Keywords: Pengaruh hidrasi, protein kompleks azurin, metode coarse-grained, analisis free energy

Topic: Komputasi dan Pemodelan

Link: https://ifory.id/abstract/qkRbzJVv3Xrw

Conference: Simposium Nasional Inovasi dan Pembelajaran Sains (SNIPS 2016)

Plain Format | Corresponding Author (Dian Fitrasari)

PDF (674 kB)

Featured Events

<< Swipe >>
<< Swipe >>

Embed Logo

If your conference is listed in our system, please put our logo somewhere in your website. Simply copy-paste the HTML code below to your website (ask your web admin):

<a target="_blank" href="https://ifory.id"><img src="https://ifory.id/ifory.png" title="Ifory - Indonesia Conference Directory" width="150" height="" border="0"></a>

Site Stats