Indonesia Conference Directory


<< Back

Identifikasi Risiko Keterlambatan Pelaksanaan Normalisasi Saluran Drainase Di Jakarta Barat
Renato Sitorus

Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan, Universitas Trisakti Kampus A-Gedung C Jl. Kyai Tapa No.1 Grogol Jakarta Barat


Abstract

Pertumbuhan kota dan perkembangan industri menimbulkan dampak yang cukup besar pada siklus hidrologi sehingga berpengaruh besar terhadap drainase perkotaan. Karena itu, perlu dilakukan identifikasi dan penilaian risiko untuk mengurangi atau meminimalisir risiko yang ada. Risiko yang di tinjau berjumah 5 risiko pokok. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner penelitian kepada 3 kontraktor pelaksana proyek normalisasi saluran di Jakarta Barat dengan jumlah 60 kuesioner. Pengolahan data dilakukan dengan metode Index Mean RRI dan bantuan software SPSS Statistic v25. Hasil analisis menunjukan terdapat 1 variabel risiko signifikan tertinggi yaitu hambatan dalam pelaksanaan karena adanya jaringan utilitas yang tertanam pada dasar saluran.

Keywords: Normalisasi saluran drainase, index mean RRI, SPSS statistic v25, risiko

Topic: Produktifitas dan Efektifitas Kinerja Komponen Lingkungan Terbangun

Link: https://ifory.id/abstract/MAd2eyU7gvTP

Conference: Seminar Intelektual Muda 1 (SIM-1 2019)

Plain Format | Corresponding Author (Renato Sitorus)

Featured Events

<< Swipe >>
<< Swipe >>

Embed Logo

If your conference is listed in our system, please put our logo somewhere in your website. Simply copy-paste the HTML code below to your website (ask your web admin):

<a target="_blank" href="https://ifory.id"><img src="https://ifory.id/ifory.png" title="Ifory - Indonesia Conference Directory" width="150" height="" border="0"></a>

Site Stats